Home » 2013 » January » 04
OBESITAS
Obesitas adalah kelebihan berat badan akibat penumpukan lemak pada jaringan tubuh sudah melebihi batas normal. Kegemukan membuat tubuh cepat lelah jika dipakai bekerja keras, debar jantung lebih kencang serta pernafasan terganggu.

Juga dapat menjadi pemicu munculnya penyakit berat seperti : Diabetes, hipertensi, jantung, paru-paru, hati dan ginjal serta membuat kurang percaya diri karena tubuh tidak indah, terutama bagi wanita.

Munculnya berbagai penyakit itu disebabkan karena tempat penimbunan cadangan makanan (Lemak) sudah penuh sehingga kelebihan cadangan makanan yang masih tersisa akan disimpan ditempat yang tidak lazim yaitu disekitar organ penting seperti jantung, ginjal dan hati sehingga dapat menggangu fungsi organ tersebut.

Sebuah penelitian menemukan bahwa a ... Read more »
Category: Obesitas | Views: 582 | Added by: edy | Date: 2013-01-04 | Comments (0)